Banyak orang mendambakan kekuasaan dan pengaruh dalam kehidupan mereka. Rasa tidak berdaya saat tidak memiliki kuasa membuat manusia rela untuk melakukan segala cara demi mendapatkan kekuasaan, atau setidaknya menjadi sosok yang berpengaruh dan dihormati. Dalam kehidupan sehari-hari, terlihat bahwa orang yang memiliki kekuasan cenderung lebih mudah dalam menjadi hidupnya. Mereka dihormati oleh …