Subhanallah ...! Kisah-kisah yang keren. Teman-Teman pasti suka! Ada cerita Bahaya Dengki dan Bahaya Riya yang mengajak kita untuk menghindari sifat dengki dan riya. Umar dan Penggembala Ternak mengajak kita untuk bersikap jujur dan yakin bahwa Allah Maha Melihat. Tobatnya Sang Perampok mengajarkan usaha tobat yang baik. Aslam Ingin Berjuang dan Lelaki Pemberani mengajak kita bersemangat berjua…
Buku ini menceritakan kisah pemuda-pemuda inspiratif di masa Nabi Muhammad SAW, membahas nasab, perkembangan, ciri fisik, sifat, keislaman, serta peristiwa penting yang mereka alami.
Abu Abdullah Muhammad bin Idris asy-Syafi'i atau yang biasa kita kenal dengan nama Imam Asy-Syafi'i. Sosok yang membawa mazhab syafi'i sebagai pedoman fiqih dalam beribadah yang mayoritas kaum muslimin di Indonesia menerapkannya. Sudah selayaknya kita mempelajari biografi serta perjalanan hidup beliau untuk bisa kita ambil hikmah serta pelajaran di dalamnya. Ini adalah sebuah bagian dari se…
Kepada Perempuan Peradaban. Islam adalah agama pembebasan dan pemuliaan perempuan. Ia paripurna menjawab semua pertanyaan yang hari ini masih menghantui feminis ekstrim kiri hingga patriarkis ekstrim kanan. Bukan hanya menetapkan bahwa surga berada di bawah telapak kaki ibu, lelaki diukur kebaikannya dari perlakuannya kepada istri, dan mendidik anak perempuan dijaminkan surga; tetapi juga men…
“Jujur menjadi dokter bukan cita-cita saya dari kecil. Saya ingin menjadi astronot. Tapi setelah mengetahui bahwa luar angkasa begitu luas, dan menyadari bahwa Galaksi Bima Sakti dan Galaksi Andromeda tidak terpengaruh apa pun dan tetap akan baik-baik saja bila bumi tidak ada. Juga, setelah terjun ke dunia ini, bersama teman-teman menghadapi banyak pasien di rumah sakit, saya menemukan tujuan…
Bercerita tentang sejarah dunia yang dulunya terbagi menjadi dua kekuasaan. Imperium Romawi dan Khilafah Islam. Bagian Barat adalah kekuasaan Kristen sedangkan Bagian Timur menjadi kekuasaan Islam. Adalah Mehmed II, seorang keturunan Kesultanan Utsman yang berjuang untuk membebaskan Imperium Romawi menjadi kekuasaan Islam, Rasulullah pernah bersabda yang diriwayatkan oleh HR. Ahmad yaitu : Ber…
Buku Asbabun Nuzul For Kids berisi kisah-kisah menarik di balik turunnya ayat-ayat Al-Qur'an agar anak-anak lebih mudah memahami Al-Qur'an. Buku ini menjelaskan berbagai peristiwa yang menjadi latar belakang turunnya ayat, seperti perpindahan kiblat dari Baitul Maqdis ke Masjidil Haram, yang memudahkan pembaca untuk memahami dan mempraktikkan ajaran Al-Qur'an dalam kehidupan sehari-hari.
Waktu yang kita habiskan bersama anak akan berlalu begitu cepat. la yang tadinya merengek dan menangis ketika meminta sesuatu, tiba-tiba sudah memakai seragam sekolah. la yang bergelayut hingga tertidur di pangkuan kita, tiba-tiba sudah bermain bersama teman-temannya. la yang tertatih-tatih menggenggam erat tangan kita, tiba-tiba sudah bisa berdiri di kakinya sendiri. Anak adalah sosok yan…
Kenapa anak-anak di Korea Selatan, Finlandia, dan Polandia cerdas-cerdas dan pintar-pintar? Apa sih rahasianya dan bagaimana rasanya menjadi anak di ketiga negara tersebut? Untuk menjawab pertanyaan di atas, penulis melakukan survei dan penelitian khusus. Ia mengikuti tiga siswa Amerika yang sedang mengikuti program pertukaran pelajar di ketiga negara tersebut, dan hasilnya adalah buku di ta…
Daulah Utsmaniyah (Ottoman) adalah kekuasaan Islam yang banyak meninggalkan catatan sejarah dan peradaban yang terus menjadi perbincangan hingga hari ini. Kegemilangan daulah ini tercatat dalam tinta emas sejarah umat Islam, yang jejak-jejak peninggalannya sampai hari ini masih bisa kita saksikan. Kekuasaan Ottoman, pada masa lalu, bahkan disegani oleh bangsa Eropa. Namun, di balik kegemilan…